Tuesday, March 22, 2011

Kuruskan Badan Tanpa Menghilangkan Pola Makanan

Kuruskan Badan Tanpa Menghilangkan Pola MakBadan standar sudah menjadi dambaan setiap manusia. Kebanyakan orang - orang berbadan gemuk mengatur pola makanan begitu susah, ingin jadi kurus apalagi sulit sekali. Untuk itu saya akan memberikan solusi agar para pembaca bisa mengerti dan memahami guna badan agar menjadi ideal, sebagai berikut :

1. kurangilah asupan kalori dengan mimilih minuman bersoda, serta kebiasakan minum air putih sebanyak 8 kali sehari
2. usahakan hindari ngemil yang berkalori tinggi dan bergantilah ke kalori rendah
3. biasakan memperbanyak makan buah - buah dan sayur - sayuran
4. usahan makan jangan sampai berlebihan
5. kebiasaan ini janganlah dilakukan yaitu makan sebelum tidur
nah sekarang cobalah dilakukan semoga berhasil..

.::Related Posts::.

0 komentar:

Post a Comment


Copyright © 2010-2099 - Simplization Template by Ardi33.Web.id